Minggu, 03 Agustus 2014

Cocokkah satu startegi untuk semua kasus negosiasi dengan supplier?


Satu strategi tidak cocok utk semua kasus.
Ada 4 strategi : win-win, win-lose, lose-win, lose-lose. Strategi ini tergantung pada issue dan relationship antara buyer dan supplier.

A. Issues:
-Kekuatan menentukan arah organisasi
-Kepentingan strategis spt competitiveness (daya saing), market initiatives (inisiatif pasar), dan corporate leadership mandates (perintah kepemimpinan perusahaan).
B. Relationships:
Keinginan utk melanjutkan melakukan bisnis krn menghasilkan hasil yg diinginkan

Keseimbangan antara pentingnya ISSUE dan RELATIONSHIP yg menentukan pemilihan strategi negosiasi.

Ada 3 pertanyaan utama dalam melakukan perencanaan Inventory


1.       Kapan mengeluarkan order utk penggantian stock?
Jawabannya adalah Metode mereview order: Re-Order Point System (Q system), Periodic Review System (P system), Time Phased Order Point (TPOP), Kombinasi: min-max.

2.       Berapa banyak harus diorder dalam dalam satu waktu?
Jawabannya adalah order quantity: Lot for Lot (LFL), Fixed Order Qty (FOQ): Ditetapkan & EOQ, Order n-period supply.

3.       Berapa safety stock yang dijaga?
Jawabanya adalah metode safety stock: KR2, Rata2 pemakaian sebelumnya, Safety Lead Time, Metode statistik.